5 Pembelian Terburuk Liverpool Sepanjang Sejarah

Rivan Nasri Rachman, Jurnalis
Selasa 19 November 2019 12:32 WIB
Skuad Liverpool. (Foto: Twitter Liverpool)
Share :

2. El Hadji Diouf (2002)

El Hadji Diouf didatangkan Liverpool lantaran pihak klub tersebut terpukau dengan aksinya di Piala Dunia 2002 bersama dengan Tim Nasional (Timnas) Senegal. Namun, Diouf ternyata biasa-biasa saja ketika baru bergabung. Bahkan bisa dikatakan sangat buruk.

Sebab sempat Diouf tak mencetak satu gol pun di dua musim yang sudah berlangsung. Sikapnya di dalam dan luar lapangan pun sangat buruk. Alhasil, Diouf banyak tak disukai oleh para fans Liverpool dan juga para pemain.

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Bola lainnya