Sumbang Satu Gol untuk Timnas Spanyol, Enrique Sanjung Rodrigo

Admiraldy Eka Saputra, Jurnalis
Minggu 24 Maret 2019 07:27 WIB
Timnas Spanyol menang tipis 2-1 atas Norwegia (Foto: Twitter)
Share :

VALENCIA – Rodrigo Moreno Machado menjadi salah satu pemain yang berperan penting membawa Timnas Spanyol meraih kemenangan 2-1 atas Norwegia di laga perdana kualifikasi Piala Eropa 2010 Grup F . Penggawa Valencia itu membuka keunggulan Tim Matador di babak pertama.

Penampilan apik Rodrigo pada laga ini pun mendapat pujian dari sang pelatih, Luis Enrique. Eks pelatih Barcelona itu mengatakan Rodrigo bermain sangat baik di lini depan timnya.

Spanyol pun akhirnya meraih poin penuh setelah Sergio Ramos ikut mencatatkan namanya di papan skor. Sementara Norwegia hanya membalas satu gol lewat eksekusi penalti Joshua King di menit 65.

Baca juga: Spanyol Menang Tipis 2-1 atas Norwegia

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya