(Foto: Hery Haryono/Okezone)
"Taktik bisa tepat atau tidak, hasil yang menentukan. Kalau kita menang, sejelek apapun taktik, pasti dibilang bagus," imbuh pria berusia 55 tahun itu.
Sementara itu, Grab sebagai Official Mobile Platform Partner, berkomitmen menghadirkan dukungan kepada timnas Garuda yang bertanding di AFC Cup U-19 dan AFF Suzuki Cup 2018 dengan mengusung slogan Grab #KobarkanSemangatGaruda #KemenanganItuDekat.
(Fetra Hariandja)