SEBANYAK sembilan syarat jadi pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2023 dibongkar oleh PSSI. Pada saat ini, PSSI sedang melaksanakan seleksi di 12 kota untuk menjaring bakat-bakat terbaik Tanah Air.
Baca Juga: 7 Fakta JIS Dirombak untuk Piala Dunia U-17Indonesia terpilih sebagai tuan rumah di Piala Dunia U-17 2023 mendatang menggantikan Peru. Ajang ini bakal diselenggarakan pada 10 November hingga 2 Desember 2023 mendatang.
Baca Juga: Timnas Termahal di Asia TenggaraSimak Selengkapnya di Infografis!