Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Hasil Timnas Futsal Uzbekistan vs Tajikistan di Piala Asia Futsal 2026: Skor Sama Kuat 0-0!

Cikal Bintang , Jurnalis-Rabu, 28 Januari 2026 |22:05 WIB
Hasil Timnas Futsal Uzbekistan vs Tajikistan di Piala Asia Futsal 2026: Skor Sama Kuat 0-0!
Timnas Futsal Uzbekistan dan Tajikistan bermain 0-0 di Piala Asia Futsal 2026. (Foto: X/@afcasiancup)
A
A
A

Babak Kedua

Memasuki babak kedua, sejumlah peluang tercipta di awal pertandingan. Juraev Sunatulla sempat mengancam gawang Tajikistan lewat tendangan bebas yang keras.

Namun, kiper Timnas Futsal Tajikistan tampil impresif. Pada menit-menit kritis, angin berbalik pada Tajikistan yang mendominasi permainan.

Tetapi sayang, tidak ada gol yang tercipta hingga pertandingan babak kedua dinyatakan selesai. Timnas Futsal Tajikistan dan Uzbekistan berbagi poin usai imbang 0-0.

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement