Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Media Belanda Bongkar 3 Alasan Kuat Ajax Amsterdam Tertarik Rekrut Maarten Paes

Cikal Bintang , Jurnalis-Rabu, 28 Januari 2026 |16:15 WIB
Media Belanda Bongkar 3 Alasan Kuat Ajax Amsterdam Tertarik Rekrut Maarten Paes
Kiper FC Dallas, Maarten Paes. (Foto: Instagram/maartenpaes)
A
A
A

Kemudian, De Godenzonen—julukan Ajax Amsterdam—juga mengaku sangat terkesan dengan mentalitas serta tekad kuat yang ditunjukkan Maarten di lapangan. Lalu yang terakhir, Maarten dinilai sebagai sosok yang paling ideal untuk menambah persaingan sehat di bawah mistar gawang Ajax.

2. Faktor Mentalitas

Maarten Paes. (Foto: Instagram/maartenpaes)
Maarten Paes. (Foto: Instagram/maartenpaes)

"(Ajax) terkesan dengan mentalitas dan kemampuan penjaga gawangnya, dan melihatnya sebagai tambahan yang disengaja untuk susunan pemain mereka," tulis Voetbal Primeur dalam ulasannya.

Maarten Paes saat ini sejatinya masih terikat kontrak dengan FC Dallas. Namun, ia diprediksi tidak akan menemui kendala berarti dalam proses adaptasi jika kembali bermain di Belanda karena memiliki rekam jejak memperkuat klub-klub lokal seperti NEC Nijmegen hingga FC Utrecht.

(Rivan Nasri Rachman)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement