Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Harapan Pemain Persib Bandung Saddil Ramdani untuk Pelatih Timnas Indonesia John Herdman

Andika Rachmansyah , Jurnalis-Selasa, 20 Januari 2026 |01:05 WIB
Harapan Pemain Persib Bandung Saddil Ramdani untuk Pelatih Timnas Indonesia John Herdman
John Herdman didoakan betah tinggal di Indonesia. (Foto: PSSI)
A
A
A

“Banyak dukungan dari masyarakat Indonesia untuk program dia ke depannya bagaimana Timnas Indonesia ini bisa lebih berkembang dan maju,” ujar dia. 

“Dan, buat saya adalah semoga sukses untuk di awal kedatangan di Indonesia dan di akhir dia berada di sini,” tambah Saddil Ramdani.

John Herdman bersama Cesar Meylan. (Foto: PSSI)

John Herdman diikat kontrak selama dua tahun dengan opsi perpanjangan dua tahun. Pelatih asal Inggris itu ditargetkan membawa Timnas Indonesia menembus Piala Dunia 2030. 

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement