Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kevin Diks Tampil Perkasa, Paksa Hamburg SV Berbagi Poin saat Jamu Borussia Monchengladbach

Andri Bagus Syaeful , Jurnalis-Minggu, 18 Januari 2026 |11:57 WIB
Kevin Diks Tampil Perkasa, Paksa Hamburg SV Berbagi Poin saat Jamu Borussia Monchengladbach
Pemain Borussia Monchengladbach, Kevin Diks. (Foto: Instagram/borussia)
A
A
A

2. Posisi Klasemen Gladbach

Pemain berusia 29 tahun itu cukup memanjakan rekannya dalam urusan operan bola. Hal itu dikarenakan akurasi operan mencapai 89 persen.

Hasil ini membuat Borussia Mönchengladbach tertahan di posisi ke-11 dengan 20 poin. Poin itu diraih dari lima kemenangan, lima imbang, dan delapan kekalahan.

Kevin Diks
Kevin Diks

Dalam laga terdekat, Borussia Mönchengladbach akan berhadapan dengan VfB Stuttgart. Laga itu akan dimainkan di Borussia-Park, Mönchengladbach, pada 25 Januari 2026.

(Rivan Nasri Rachman)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement