Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Indra Sjafri Belum Bisa Pastikan Pemain Abroad Bela Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025

Andri Bagus Syaeful , Jurnalis-Rabu, 19 November 2025 |04:03 WIB
Indra Sjafri Belum Bisa Pastikan Pemain Abroad Bela Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025
Indra Sjafri bersama Ivar Jenner kelar laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali U-22. (Foto: Andri Bagus/Okezone)
A
A
A

"Jadi, jangan dulu bilang tadi Ivar dan Marselino sudah pasti. Belum pasti. Oleh sebab itu, kami nanti akan merilis kalau memang ini benar-benar secara tertulis surat PSSI ke klub mereka masing-masing dibalas secara resmi," kata Indra Sjafri.

Sebagai informasi, SEA Games Thailand 2025 akan digelar pada 9 - 20 Desember 2025. Cabang olahraga sepak bola putra akan dimulai pada 3 - 18 Desember 2025.

Mauro Zijlstra di laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali U-22. (Foto: Aldhi Chandra/Okezone)
Mauro Zijlstra di laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali U-22. (Foto: Aldhi Chandra/Okezone)

Timnas Indonesia U-22 tergabung di Grup C bersama dengan Myanmar, Singapura, dan Filipina. Timnas Indonesia U-22 mengemban target medali emas untuk mempertahankan prestasi juara yang diraih pada edisi 2023.

(Rivan Nasri Rachman)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement