Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Timnas Indonesia Resmi Gagal Dilatih Pelatih Rival Cristiano Ronaldo di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa

Ramdani Bur , Jurnalis-Senin, 17 November 2025 |05:59 WIB
Timnas Indonesia Resmi Gagal Dilatih Pelatih Rival Cristiano Ronaldo di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa
Timnas Indonesia tidak akan ditangani Heimir Hallgrimsson. (Foto: PSSI)
A
A
A

“Tidak, sama sekali tidak (menjadi pelatih Timnas Indonesia). Saya berencana bertahan di sini sampai Juni (untuk Piala Dunia). Tidak ada hal lain yang lebih penting,” kata Heimir Hallgrimsson, Okezone mengutip dari The Journal.

2. Timnas Indonesia Cari Pelatih Lain

Heimir Hallgrimsson tidak akan melatih Timnas Indonesia dalam waktu dekat. (Foto: UEFA)
Heimir Hallgrimsson tidak akan melatih Timnas Indonesia dalam waktu dekat. (Foto: UEFA)

Di saat bersamaan, PSSI juga enggan menunggu Heimir Hallgrimsson berhasil atau tidak membawa Republik Irlandia lolos Piala Dunia 2026 pada Maret 2026. Sebab, Timnas Indonesia wajib memiliki pelatih baru sebelum FIFA Matchday Maret 2026 dimulai.

Hal itu karena pelatih baru diwajibkan harus beradaptasi lebih dulu sebelum Timnas Indonesia mengarungi dua laga internasional pada Maret 2026. Ditambah lagi pada Juli-Agustus 2026, Timnas Indonesia akan turun di Piala AFF 2026, turnamen yang belum pernah dijuarai skuad Garuda.

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement