Oleh karena itu, Nova akan menganalisis lawan yang akan bersua dengan Timnas Indonesia U-17. Pelatih berusia 45 tahun itu ingin persiapan matang dilakukan oleh Garuda Asia.
"Pastinya kita akan analisa lawan kita dulu sebelum kita melakukan persiapan di pertandingan tanggal 13 (April)," jelas Nova.