Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Madura United vs Malut United: Imran Nahumarury Tak Terpengaruh Perubahan Kekuatan Lawan

Wikanto Arungbudoyo , Jurnalis-Jum'at, 09 Agustus 2024 |20:25 WIB
Madura United vs Malut United: Imran Nahumarury Tak Terpengaruh Perubahan Kekuatan Lawan
Pelatih Malut United, Imran Nahumarury, tidak mau anggap remeh Madura United (Foto: Malut United)
A
A
A

Lebih lanjut, pemain belakang Manahati Lestusen mengatakan, selalu ada perhatian lebih untuk laga pertama. Ia memastikan seluruh skuad siap menatap laga itu.

“Selalu ada perhatian lebih untuk laga pertama. Para pemain sudah berkumpul selama dua bulan dan siap untuk pertandingan melawan Madura United,” tukas Manahati.

Pemain Malut United berlatih jelang Liga 1 2024-2025 (Foto: Malut United)

Eksodus pemain, terutama legiun asing, dialami Madura United pada bursa transfer. Tak hanya itu, top skorer di Liga 1 2023-2024, Malik Risaldi, juga ikut-ikutan hengkang.

Bahkan, kursi pelatih pun berganti ke Widodo Cahyono Putro. Perubahan kekuatan itu diprediksi akan melemahkan sang runner-up musim lalu.

(Wikanto Arungbudoyo)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement