Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Hasil Timnas Kamboja U-16 vs Vietnam U-16 di Piala AFF U-16 2024: Golden Star Warriors Ditahan 1-1

Rivan Nasri Rachman , Jurnalis-Selasa, 25 Juni 2024 |21:29 WIB
Hasil Timnas Kamboja U-16 vs Vietnam U-16 di Piala AFF U-16 2024: Golden Star Warriors Ditahan 1-1
Timnas Vietnam U-16 ditahan 1-1 oleh Kamboja U-16. (Foto: Instagram/theaseanfootball)
A
A
A

SOLO – Tim Nasional (Timnas) Vietnam U-16 secara mengejutkan mampu ditahan Kamboja U-16 di matchday kedua Grup B Piala AFF U-16 2024, pada Selasa (25/6/2024) malam WIB. Bermain di Stadion Sriwedai, Solo, Indonesia, tim berjuluk Golden Star Warriors muda itu tepatnya diimbangi Kamboja 1-1.

Vietnam U-16 yang sejatinya cukup diunggulkan justru kewalahan melawan Kamboja U-16. Meski menguasai jalannya pertandingan, Vietnam U-16 kesulitan menembus pertahanan Kamboja.

Tak heran skor 0-0 menghiasi hasil akhir dari babak pertama. Lalu perubahan pun terjadi di babak kedua.

Timnas Vietnam U-16

Berkat penampilan yang berbeda, Vietnam mampu mencetak gol di menit 56. Menariknya, Kamboja justru mampu membalas gol itu dengan cepat.

Tepatnya pada menit 63, Kamboja sukses menjebol gawang Vietnam U-16. Skor pun kembali sama kuat 1-1.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement