Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Hasil Athletic Bilbao vs Atletico Madrid di Semifinal Copa del Rey 2023-2024: Kalah Telak 0-3, Los Rojiblancos Tersingkir

Admiraldy Eka Saputra , Jurnalis-Jum'at, 01 Maret 2024 |05:46 WIB
Hasil Athletic Bilbao vs Atletico Madrid di Semifinal Copa del Rey 2023-2024: Kalah Telak 0-3, Los Rojiblancos Tersingkir
Atletico Madrid kalah 0-3 dari Athletic Bilbao di leg kedua semifinal Copa del Rey 2023-2024 (Foto: Reuters)
A
A
A

Babak Kedua

Memasuki babak kedua, Atletico Madrid masih kesulitan untuk membongkar pertahanan rapat dari para pemain Athletic Bilbao. Alvaro Morata dan rekan-rekan bergantian mencari peluang untuk memperkecil ketertinggalan.

Gawang Atletico yang dijaga Jan Oblak justru kembali bobol pada menit ke-61. Kali ini giliran Gorka Guruzeta yang mencatatkan namanya di papan skor sekaligus memastikan kemenangan 3-0 Athletic Bilbao atas Atletico Madrid di leg kedua semifinal Copa del Rey 2023-2024

Susunan Pemain Athletic Bilbao vs Atletico Madrid

Athletic Bilbao (4-2-3-1): J. Agirrezabalaga; O. de Marcos, D. Vivian, A. Paredes, I.Lekue; I. Ruiz de Galarreta, B. Prados; I. Willams, O. Sancet, N. Williams; G. Guruzeta.

Pelatih: Ernesto Valverde

Atletico Madrid (5-3-2): Jan Oblak; S.Lino, M. Hermoso, A. Witsel, S. Savic, N. Molina; M. Llorente, Koke, R. De Paul, A. Correa, A. Morata.

Pelatih: Diego Siemone

(Admiraldy Eka Saputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement