Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Ungkapan Mochammad Supriadi Setelah Sukses Jadi Andalan di Persik Kediri

Andika Rachmansyah , Jurnalis-Selasa, 25 Juli 2023 |16:00 WIB
Ungkapan Mochammad Supriadi Setelah Sukses Jadi Andalan di Persik Kediri
Mochammad Supriadi jadi andalan semenjak gabung Persik Kediri (Foto: Liga Indonesia Baru)
A
A
A

“Tidak ada, malah saya jadikan motivasi. Senang bisa bermain full dari menit awal diberi kepercayaan. Saya akan berikan yang terbaik dengan bermain maksimal untuk Persik Kediri,” tegasnya.

Mochammad Supriadi

Mochammad Supriadi pernah digadang-gadang sebagai winger masa depan Timnas Indonesia. Sebab, dia sukses membantu Timnas Indonesia U-16 menjuarai Piala AFF U-16 2018 lalu.

Akan tetapi, perlahan sinar kebintangan sedikit meredup setelah lebih banyak berkutat dan jarang mendapat kesempatan bermain secara reguler. Hingga akhirnya kini bersama Persik Kediri dia mendapat kepercayaan dari sang pelatih sehingga diharapkan dapat menjawab keraguan dari publik dan kembali mendapat kesempatan membela Timnas Indonesia di kemudian hari.

(Reinaldy Darius)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement