Menteri BUMN itu mengatakan fokus utama yayasan adalah soal kesehatan dan karier pemain selepas pensiun. Hal itu agar membuktikan menjadi sepak bola Indonesia juga punya masa tua terjamin.
"Di sini fungsi yayasan yang dibentuk saat ini. Ada dua program yang akan dilakukan, pertama, isu kesehatan kami akan buat program pasca mereka sudah tidak bermain kesehatan terjamin. Dan juga, enataan karier saat dan sesudah," ucap Erick Thohir.
Berikut ini pengurus Yayasan Bakti Sepakbola Indonesia
Pembina Yayasan:
1. Taufiequrachman Ruki
2. Ardan Adiperdana
3. Rudy Setia Laksmana
Pengawas Yayasan:
1. Chandra Hamzah
2. Carlo Brix Tewu
3. Junas Miradiarsyah
Ketua Yayasan:
Erick Thohir
Sekretaris Yayasan:
Susyanto
Bendahara Yayasan:
Ahmad Zulfikar
(Hakiki Tertiari )