Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Bersinar saat Hajar Kamboja 2-1, Nomor 1 Penentu Kemenangan!

Djanti Virantika , Jurnalis-Rabu, 10 Mei 2023 |21:54 WIB
5 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Bersinar saat Hajar Kamboja 2-1, Nomor 1 Penentu Kemenangan!
Timnas Indonesia U-22 kala berlaga di SEA Games 2023. (Foto: PSSI)
A
A
A

3. Komang Teguh

Komang Teguh

Di urutan ketiga, ada Komang Teguh. Dia tampil apik dalam menjaga lini pertahanan Timnas Indonesia U-22.

Meski Timnas Indonesia U-22 kebobolan satu gol di penghujung babak pertama, Komang tetap tampil solid di lini belakang. Dia beberapa kali menggagalkan serangan yang dibangun Kamboja ke gawang Timnas Indonesia U-22. Salah satunya terjadi pada menit ke-19.

2. Adi Satryo

Lalu, ada Adi Satryo. Penjaga gawang berusia 21 tahun ini benar-benar tampil heroik di laga Timnas Indonesia U-22 vs Kamboja.

Adi Satryo bahkan sukses menggagalkan tendangan penalti Kamboja di menit ke-80. Kala itu, Kamboja mendapat hadiah penalti usai Muhammad Ferrari menjatuhkan pemain Kamboja di kotak terlarang.

Adi Satryo pun berhasil menepis tendangan penalti Kamboja yang dilakukan Lim Pisoth. Meski bola sempat terlepas, dia kemudian bisa mengamankan bola.

Namun sayang, aksi heroik Adi Satryo harus berakhir dengan cedera yang dialaminya karena benturan dengan pemain Kamboja. Dia pun langsung digantikan oleh Ernando Ari.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement