“Saya tidak berbicara tentang kasus individu. Kami mencari pemain ofensif, mencari striker, itu bagus karena kami memilikinya banyak laga untuk selanjutnya,” ujar Ten Hag disadur dari BBC Internasional, Kamis (29/12/2022).
"Kami ingin terus bermain di semua kompetisi yang kami ikuti, kami ingin terus bermain hingga akhir musim sehingga Anda membutuhkan gol untuk terus bersaing,” sambungnya.
Ten Hag sendiri memang tengah berfokus mencari striker baru setelah Manchester United berpisah dengan Cristiano Ronaldo. Pasalnya, saat ini The Red Devils hanya memiliki satu striker murni, yakni Anthony Martial.
(Rivan Nasri Rachman)