Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Xavi Hernandez Sadar Akan Dipecat jika Barcelona Nirgelar Musim Ini

Fitradian Dimas Kurniawan , Jurnalis-Jum'at, 21 Oktober 2022 |22:03 WIB
Xavi Hernandez Sadar Akan Dipecat jika Barcelona Nirgelar Musim Ini
Xavi Hernandez sadar bakal dipecat Barcelona (Foto: Instagram/@xavi)
A
A
A

“Saya merasa jika kami harus merebut titel. Saya harus jujur kepada cules dan klub, saya pikir kami sudah memiliki tim untuk memenangkan titel,” kata Xavi Hernandez dikutip Football Espana, Jumat (21/10/2022).

Xavi Hernandez

Tidak hanya itu, Xavi Hernandez juga sadar jika bisa saja dipecat jika gagal memberikan gelar. Dia merasa Barcelona akan terus berganti pelatih, hingga akhirnya merebut titel.

“Saya melihat antusiasme dari seluruh dunia, walau pekan ini mendapat banyak kritik. Jika saya gagal memperoleh gelar, maka akan ada konsekuensinya. Saya tetap tenang dan berpikir jika skuad ini mampu merebut titel. Jika tidak, maka pelatih baru akan datang dan akan mencoba untuk melakukannya,” ujarnya.

(Dimas Khaidar)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement