Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

6 Negara yang Sabet Gelar Juara Piala Dunia di Negeri Sendiri, Nomor 1 Terjadi di Edisi Pertama

Destriana Indria Pamungkas , Jurnalis-Jum'at, 14 Oktober 2022 |04:03 WIB
6 Negara yang Sabet Gelar Juara Piala Dunia di Negeri Sendiri, Nomor 1 Terjadi di Edisi Pertama
6 negara yang sabet gelar juara Piala Dunia di negeri sendiri. (Foto: Reuters)
A
A
A

4. Jerman Barat – 1974

Jerman Barat

Untuk kedua kalinya, Jerman Barat berhasil memenangkan gelar juara Piala Dunia. Pada edisi 1974, Jerman Barat meraih gelar juaranya kala berlaga di negara sendiri. Jerman unggul atas Belanda yang saat itu diperkuat oleh Johan Cruyff.

3. Inggris – 1966

Timnas Inggris

Piala Dunia 1966 menjadi sejarah tersendiri bagi negara Inggris. Pada saat itu, Inggris berhasil merengkuh gelar juara Piala Dunia untuk pertama kalinya dan didapat di kandang sendiri.

Kala itu, The Three Lions -julukan Timnas Inggris- unggul atas Jerman Barat dengan skor 4-2. Saat itu, pertandingan berjalan alot karena kedua tim sama-sama kuat.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement