Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Hasil Liga Spanyol 2022-2023 Semalam: Valencia vs Celta Vigo 3-0, Athletic Bilbao vs Rayo Vallecano 3-2

Rivan Nasri Rachman , Jurnalis-Minggu, 18 September 2022 |06:50 WIB
Hasil Liga Spanyol 2022-2023 Semalam: Valencia vs Celta Vigo 3-0, Athletic Bilbao vs Rayo Vallecano 3-2
Athletic Bilbao menang 3-2 atas Rayo Vallecano. (Foto: Twitter/AthleticClub)
A
A
A

HASIL Liga Spanyol 2022-2023 semalam, Minggu (18/9/2022) telah diketahui. Tim-tim besar seperti Valencia, Athletic Bilbao, dan Barcelona kompak meraih kemenangan di pertandingan pekan keenam tersebut

Tercatat hanya ada tiga laga dari pekan keenam bermain selama. Valencia sendiri sukses menang usai mampu menumbangkan tim tamu, yakni Celta Vigo.

Bermain di kandang membuat Valencia berhasil mengeluarkan permainan terbaik mereka. Tak ayal, Valencia mampu melibas Celta Vigo dengan skor 3-0.

Barcelona vs Elche

Tiga gol Valencia diciptakan oleh Samu Castillejo, Marcos Andre, dan Andre Almeida. Dengan kemenangan itu, Valencia kini berada di peringkat kedelapan dengan koleksi sembilan poin, sementara Celta terpuruk di peringkat ke-13.

Lalu Athletic Bilbao juga meraih kemenangan di kandang sendiri. Bedanya dengan Valencia adalah lawan Bilbao, yakni Rayo Vallecano mampu memberikan perlawanan.

Sebab Bilbao hanya berhasil menang tipis 3-2 atas tim tamunya tersebut. Bilbao sendiri awalnya tertinggal lebih dulu dan langsung membalas tiga gol di babak pertama.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement