Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Pelatih Top Dunia yang Tak Pernah Dipecat, Nomor 1 Bersinar Bersama Liverpool

Rivan Nasri Rachman , Jurnalis-Jum'at, 19 Agustus 2022 |10:41 WIB
5 Pelatih Top Dunia yang Tak Pernah Dipecat, Nomor 1 Bersinar Bersama Liverpool
5 Pelatih Top Dunia yang Tak Pernah Dipecat. (Foto: Reuters)
A
A
A

1. Jurgen Klopp

Jurgen Klopp

Klopp mengawali karier dari tim kecil di Jerman, yakni tim muda Frankfurt. Lalu ia akhirnya dipercaya menangani Mainz pada 2001 hingga 2008. Klopp pun pindah ke Borussia Dortmund lantaran mampu memperlihatkan kemampuan yang luar biasa sebagai pelatih.

Berbagai prestasi pun berhasil diraih Dortmund bersama Klopp, termasuk mencapai final Liga Champions. Berkat kehebatnanya itu, Liverpool lantas memboyongnya di 2015 silam dan Klopp pun bertahan sampai saat ini.

Bersama Liverpool, Klopp menunjukkan bahwa dia adalah salah satu pelatih terbaik di dunia saat ini. Sebab ia mampu membangkitkan The Reds yang sudah lama tertidur dengan meraih gelar Liga Champions, Liga Inggris, Piala FA, Community Shield, dan Piala Liga Inggris.

Tak heran sampai saat ini Klopp pun terus dipertahankan Liverpool dan tak pernah mengalami momen dipecat.

(Rivan Nasri Rachman)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement