Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Resmi! Kevin De Bruyne, Karim Benzema, dan Thibaut Courtois Masuk Nominasi Pemain Terbaik Eropa 2021-2022

Ilham Sigit Pratama , Jurnalis-Jum'at, 12 Agustus 2022 |20:09 WIB
Resmi! Kevin De Bruyne, Karim Benzema, dan Thibaut Courtois Masuk Nominasi Pemain Terbaik Eropa 2021-2022
Nominasi calon peraih Pemain Terbaik Eropa 2021-2022. (Foto: UEFA)
A
A
A

Tak ayal, ketiga pemain tersebut dipilih UEFA sebagai kandidat pemain terbaik Eropa musim 2021-2022. Pemenang akan ditentukan melalui jumlah polling.

Kevin De Bruyne

Pemenangnya akan diumumkan pada drawing pembagian grup Liga Champions 2022-2023. Drawing tersebut akan digelar pada 25 Agustus 2022 mendatang.

Tentunya bila melihat nominasi itu, lagi-lagi tak ada nama Cristiano Ronaldo maupun Lionel Messi yang menghiasi perebutan trofi pemain terbaik Eropa tersebut.

(Rivan Nasri Rachman)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement