Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Pesepak Bola Top Dunia yang Menakutkan di Timnas, tapi di Klub Biasa Saja

Cita Zenitha , Jurnalis-Rabu, 03 Agustus 2022 |05:00 WIB
5 Pesepak Bola Top Dunia yang Menakutkan di Timnas, tapi di Klub Biasa Saja
Berikut lima pesepak bola top dunia yang menakutkan di timnas, tapi di klub biasa saja (Foto: Bundesliga)
A
A
A

2. Anders Svensson (Swedia)

Anders Svensson adalah gelandang andalan di Timnas Swedia. Selama bermain dengan Timnas Swedia, ia mengoleski 21 gol dalam 148 pertandingan. Akan tetapi, saat bermain di level klub, citranya tidak semenarik saat memperkuat timnas.

1. Lukas Podolski (Jerman)

5 Pesepak Bola Top Dunia yang Menakutkan di Timnas tapi di Klub Biasa Saja

(Lukas Podolski saat bela Timnas Jerman, foto: AFP)

Saat memperkuat Timnas Jerman, Lukas Podolski termasuk pemain yang sangat ditakuti lawan. Selama bermain untuk Timnas Jerman, ia telah mengumpulkan 49 gol dari 130 pertandingan. Sayangnya, permainan mantan pemain Arsenal itu di klub tidak secemerlang performanya untuk Timnas Jerman. Podolski sempat memperkuat beberapa klub, tetapi dia tidak menjadi tokoh utama di sana.

(Andika Pratama)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement