Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Hasil Piala Asia Wanita 2022: Timnas Putri Taiwan Menang Telak atas Thailand

Cikal Bintang , Jurnalis-Jum'at, 04 Februari 2022 |17:09 WIB
Hasil Piala Asia Wanita 2022: Timnas Putri Taiwan Menang Telak atas Thailand
Laga Timnas Putri Taiwan vs Thailand di Piala Asia Wanita 2022. (Foto: AFC)
A
A
A

Babak Kedua

Pada babak kedua, Timnas Putri Thailand berusaha menyamakan kedudukan dan membalikkan keadaan. Sayangnya, upaya mereka masih buntu hingga pertandingan memasuki menit ke-80.

Padahal, Miyo Okamoto sudah memasukkan Taneekarn Dangda untuk mengubah keadaan. Sayangnya, Timnas Putri Taiwan bertahan sangat baik untuk menahan gempuran serangan Tim Gajah Perang.

Petaka justru terjadi pada Timnas Putri Thailand pada menit akhir. Ya, Su Yu-hsuan (84’) dan Ying Hui Chen (90+3’) kembali mencatatkan namanya di papan skor. Akhirnya, Timnas Putri Taiwan mampu menjaga keunggulan dan memenangkan pertandingan dengan skor 3-0.

Susunan Pemain Timnas Putri Taiwan vs Timnas Putri Thailand:

Taiwan (5-4-1): Tsai Ming-jung, Yen-Hsin Pan (Ying Ting 82’), Ying-Hui Chen, Sin-Yun Su, Wei-Ju Lai, Pan-Shin Yu, Zhou-Li Ping, Chi-Lan Chang (Nuo-Chang 58’), Kai Ching-wu, Ting Chi (Hsing Hui 90+2’), Su Yu-Hsuan.

Pelatih: Kazou Echigo

Thailand (4-4-2): Chotmanee Thongmongkol, Warunee Phetsiwet, Pitsamai Sornsai, Sunisa Srangthaisong, Amornrat Utchai, Orapin Waenngoen, Wilaiporn Boothduang, Irravadee Makris, U-raiporn Yongkul (Dangda 46’), Silawan Intamee (Pram Nak 86’), Chatchawan Rodthong.

Pelatih: Miyo Okamoto

(Djanti Virantika)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement