Setelah itu, Man United terus mencoba membongkar pertahanan pasukan Patrick Viera. Akan tetapi, kukuhnya pertahanan tim tamu membuat mereka kesulitan untuk mencetak gol.
Palace yang berusaha keluar dari tekanan mendapat peluang pada menit 39 lewat Jordan Ayew. Namun, tendangannya yang menyambut umpan silang Zaha hanya melebar di sisi gawang.

Hingga turun minum kedua tim masih belum bisa memecah kebuntuan. Skor kacamata pun menutup 45 menit pertama.
Berikut susunan pemain Manchester United vs Crystal Palace:
MANCHESTER UNITED (4-2-3-1): David de Gea; Diogo Dalot, Victor Lindelof, Harry Maguire, Alex Telles; Scott McTominay, Fred; Jadon Sancho, Bruno Fernandes, Marcus Rashford; Cristiano Ronaldo.
Cadangan: Juan Mata, Eric Bailly, Aaron Wan-Bissaka, Nemanja Matic, Dean Henderson, Donny van de Beek, Anthony Elanga, Phil Jones, Mason Greenwood.
CRYSTAL PALACE (4-3-3): Vicente Guaita; Nathaniel Clyne, James Tomkins, Marc Guehi, Tyrick Mitchell; Jeffrey Schlupp, Cheikhou Kouyate, Conor Gallagher; Jordan Ayew, Christian Benteke, Wilfried Zaha.
Cadangan: Martin Kelly, Michael Olise, Jean-Philippe Mateta, Jack Butland, Will Hughes, Jairo Riedewald, Luka Milivojevic, Eberiche Eze, Odsonne Edouard.
(Djanti Virantika)