"Saya senang dia akan bersama kami. Kemudian saya pikir semua pemain secara individu harus memiliki target dan rekor untuk dipecahkan, tetapi semua di dalam tim," ucap Nuno, dilansir dari Football London, Kamis (26/8/2021).

"Kami masih harus membuat keputusan untuk besok dan lebih banyak lagi untuk pertandingan Watford. Setiap hari kami harus memutuskan," ungkapnya.
"Pertama kita memainkan permainan besok. Kane termasuk pilihan untuk besok, namun kita lihat keputusan berikutnya,” tutup Nuno.
(Rachmat Fahzry)