Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Preview AS Roma vs Lazio: Serigala Ingin Balas Dendam

Susanto , Jurnalis-Sabtu, 15 Mei 2021 |19:09 WIB
Preview AS Roma vs Lazio: Serigala Ingin Balas Dendam
Pemain Lazio, Luis Alberto merayakan gol ke gawang AS Roma. (Foto/Reuters)
A
A
A

Menjelang derbi terakhirnya di Roma, Fonseca tak bisa memainkan Chris Smalling (cedera paha) dan Federico Fazio ( cederatonsilitis). Akan tetapi Stephan El Shaarawy yang sempat absen sudah kembali bisa diturunkan.

Sementara itu, Lazio akan kembali diperkuat gelandang Lucas Leiva dan Andreas Pereira yang sempat absen karena skorsing. Namun, Sergej Milinkovic-Savic yang selama ini jadi andalan terpaksa absen karena hidungnya patah di laga kontra Fiorentina pekan lalu.

Prakiraan Susunan Pemain

Roma: Fuzato; Karsdorp, Mancini, Kumbulla, Santon; Cristante, Darboe; Pedro, Pellegrini, Mkhitaryan; Mayoral

Lazio: Reina; Marusic, Acerbi, Radu; Lazzari, Parolo, Leiva, Alberto, Fares; Correa, Immobile

(Rachmat Fahzry)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement