Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Pesepakbola yang Bangkit dari Kemiskinan, Nomor 1 Jadi Pemain Terkaya Dunia

Rachmat Fahzry , Jurnalis-Selasa, 26 Januari 2021 |12:35 WIB
5 Pesepakbola yang Bangkit dari Kemiskinan, Nomor 1 Jadi Pemain Terkaya Dunia
Cristiano Ronaldo. (Foto/Reuters)
A
A
A

PEMAIN sepakbola identik dengan harta yang melimpah karena mendapatkan keakyaan dari bayran gaji yang super mahal serta mendapatkan dana dari pihak sponsor. Beberapa di antaranya juga menghasilkan uang berkat menjadi brand ambasador brand ternama.

Namun, di balik kehidupan pesepakbola yang super tajir, kehidupan sebelum mereka menjadi bintang sepakbola sangat jauh dari kekayaan. Bahkan di antara mereka hidup dalam kemiskinan.

Berikut lima pesepakbola yang bangkit dari kemiskinan dirangkum dari berbagai sumber:

5. Zlatan Ibrahimovic

Zlatan Ibrahimovic lahir di distrik Rosengard, Swedia. Dia merupakan keturunan Bosnia dan Kroasia. Ayahnya merupakan seorang pecandu alkohol. Keluarganya pun bercerai ketika Zlatan berusia 2 tahun.

Zlatan mengaku sering mencuri saat kecil demi melanjutkan hidup. Saking miskinnya, Zlatan baru melihat seorang pria dengan kemeja berkerah saat ia masuk ke sekolah menengah.

Foto/Reuters

Saat masih remaja dan bermain untuk Malmo FF, Zlatan hampir keluar pada usia 15 tahun karena harus bekerja di pelabuhan. Namun, sang peltih membujuknya untuk tetap bermain sepakbola. Akhirnya, ia pun berhasil dan menjadi salah satu penyerang terhebat yang pernah ada. Dia kini menjadi striker AC Milan.

Baca juga: 5 Pesepakbola yang Jadi Buruan Fans Perempuan untuk Diajak Bercinta, Nomor 1 Tak Muda Lagi

4. Angel Di Maria

Angel Di Maria lahir di Rosario, Argentina. Dia sejak berusia 10 tahun sudah membantu kedua orangtuanya bekerja di pertambangan batu bara.

Foto/Reuters

“Keluarga saya berkecukupan. Cukup untuk makan serta beli kepentingan keseharian. Tempat tinggal saya begitu kecil, saya harus berbagi kamar tidur dengan dua saudari saya,” kata Di Maria.

Di Maria pertama kali bermain untuk klub lojal, El Torito. Karirnya perlahan-lahan menanjak dan akhirnya dibawa terbang ke Benfica. Karier pun Di Maria melejit. Di pernah membela Real Madrid, Manchester United dan kini Paris Saint-Germain.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement