Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Pesepakbola Paling Mahal saat Ini, Nomor 1 Tembus Rp4,5 Triliun

Rachmat Fahzry , Jurnalis-Senin, 26 Oktober 2020 |13:04 WIB
5 Pesepakbola Paling Mahal saat Ini, Nomor 1 Tembus Rp4,5 Triliun
Marcus Rashford. (Foto/Man United)
A
A
A

3. Jadon Sancho – Borussia Dortmund, 179 juta euro (sekira Rp3,1 triliun)

Pemain asal Inggris ini awalnya merupakan pemain Manchester City. Pemain berusia 20 tahun tersebut pindah ke Borussia Dortmund saat usianya 17 tahun.

 Foto/Twitter

Selama tiga musim membela Dortmund, permainan Sancho berkembang baik. Dia mencetak 35 gol dan 46 assist.

Sancho memiliki kemampuan bermain di posisi sayap kanan, kiri atauun tengah. Dia memiliki kelincahan yang dipadu dengan kecepatannya menerobos lawan.

2. Raheem Sterling – Manchester City,k 194 juta euro (sekira Rp3,3 triliun)

Pemain berusia 25 tahun ini merupakan andalan di posisi sayap kiri penyerangan Man City asuhan Pep Guardiola. Sterling memiliki kemampuan bergerak dari sayap lalu menusuk ke dalam.

Foto/FA

Pada musim lalu, pemain Timnas Inggris ini bermain apik. Dia telah mencetak 31 gol dan 10 asisst di semua komptisi.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement