Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Hitung-hitungan Peluang Liverpool Angkat Trofi Liga Inggris di Anfield

Rivan Nasri Rachman , Jurnalis-Senin, 22 Juni 2020 |14:01 WIB
Hitung-hitungan Peluang Liverpool Angkat Trofi Liga Inggris di Anfield
Aksi Firmino di laga Everton vs Liverpool. (Foto: Twitter Liverpool)
A
A
A

Akan tetapi, jika Man City menang atas Burnley, maka Liverpool mau tak mau membutuhkan satu kemenangan lagi usai memastikan tiga poin dari Palace. Satu kemenangan itu bisa didapatkan Liverpool saat melakoni laga selanjutnya, yakni melawan Manchester City di Etihad Stadium.

Sebenarnya Liverpool pun bisa memenangkan gelar juara tanpa harus menantikan hasil dari laga melawan Man City. Sebab jika Liverpool bisa menang atas Palace, lalu Man City kalah dari Chelsea di laga pekan ke-30 mereka, maka Mohamed Salah dan kawan-kawan berhak mengangkat trofi juara Liga Inggris saat itu juga.

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement