“Laga semalam adalah salah satu derby (Milan) paling indah sepanjang masa. Malam itu sangat luar biasa, pertandingan yang sempurna. Milan bermain baik di babak pertama, Inter lebih baik di babak kedua,” kata Moratti, mengutip dari Sportskeeda, Selasa (11/2/2020).
“Di 45 menit pertama hanya Milan yang terlihat di lapangan, lalu Antonio Conte melakukan apa yang harus dia lakukan pada istirahat,” tutup Moratti.
(Ramdani Bur)