Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Pembelian Terbaik Liverpool di Era Jurgen Klopp

Djanti Virantika , Jurnalis-Selasa, 24 Desember 2019 |12:29 WIB
5 Pembelian Terbaik Liverpool di Era Jurgen Klopp
Jurgen Klopp bersama para pemain Liverpool. (Foto: Twitter Liverpool)
A
A
A

3. Sadio Mane

Winger asal Senegal, Sadio Mane, juga datang ke Liverpool di era Klopp. Ia dianggap sebagai salah satu pembelian terbaik Liverpool karena mampu menunjukkan ketajamannya di depan gawang dengan mencatatkan banyak gol serta assist untuk Liverpool di setiap musimnya.

Sadio Mane

Mane datang ke Liverpool pada bursa transfer musim panas 2016. Ia direkrut dari Southampton dengan biaya transfer sebesar 41,20 juta euro. Di awal kedatangannya, banyak pihak mempertanyakan keputusan Liverpool untuk merekrut Mane karena biaya mahal yang harus dikeluarkan.

Tetapi, Mane membuktikan bahwa Liverpool tak salah dalam membuat keputusan. Dari 148 laga yang telah dijalani bersama The Reds, ia bisa membukukan 72 gol dan 32 assist. Mane pun telah membawa Liverpool meraih berbagai kesuksesan, mulai dari gelar juara Liga Champions hingga Piala Dunia Klub yang baru saja diraih.

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement