Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kembali Berlatih, Harry Kane Siap Hadapi Liverpool di Final Liga Champions

Admiraldy Eka Saputra , Jurnalis-Selasa, 28 Mei 2019 |02:08 WIB
Kembali Berlatih, Harry Kane Siap Hadapi Liverpool di Final Liga Champions
Harry Kane (Foto: Eurosport)
A
A
A

LONDON – Penyerang Tottenham Hotspur, Harry Kane, menjelaskan mengenai kondisinya jelang laga Final Liga Champions 2018-2019. Kane mengatakan saat ini dirinya sudah jauh lebih baik dan siap tampil menghadapi Liverpool di laga final nanti.

Sebagaimana diketahui, kapten Timnas Inggris itu harus melewatkan beberapa pertandingan bersama Spurs setelah mengalami cedera ligamen pada leg pertama perempatfinal Liga Champions 2018-2019 April lalu.

Harry Kane

“Saya bisa bermain jika final Liga Champions hari ini. Saya berlatih Jumat, dilatih Sabtu. Kemudian kami juga akan kembali berlatih minggu ini dan sejauh ini saya merasa baik. Tapi, tentu saja, semua keputusan itu jatuh kepada manajer dan siapa yang ingin ia pilih, yang menurutnya cocok dan siap untuk dimainkan. Dari sudut pandang saya, saya merasa baik, jadi kita akan melihat apa yang akan terjadi akhir pekan nanti,” ujar Kane, melansir dari laman Sportskeeda, Selasa (28/5/2019).

Baca juga: Pochettino Ungkap Peran Penting Setiap Pemain Tottenham di Final Liga Champions Musim Ini

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement