Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Barcelona Tertinggal 0-2 dari Valencia di Babak Pertama

Andika Pratama , Jurnalis-Minggu, 26 Mei 2019 |02:53 WIB
Barcelona Tertinggal 0-2 dari Valencia di Babak Pertama
Valencia (Foto: Media Valencia)
A
A
A

SEVILLA Barcelona berkesempatan untuk menambah koleksi trofinya akhir musim 2018-2019 andaikan menang atas Valencia di final Copa del Rey yang berlangsung di Stadion Estadio Benito Villamarin, Minggu (26/5/2019), dini hari WIB. Secara kualitas Barcelona lebih diunggulkan untuk meraih kemenangan tetapi laga berjalan tak sesuai prediksi banyak orang.

Sebab, Valenci bisa memberikan perlawanan sengit untuk Blaugrana –julukan Barcelona. Barcelona bahkan tertinggal 0-2 dari Valencia saat memasuki ruang ganti pemain saat jeda istirahat babak pertama.

Jalannya Pertandingan

Babak Pertama

Barcelona memulai laga dengan amat baik lewat penguasaan bolanya. Lionel Messi dan kawan-kawan pun langsung melancarkan serangan ke pertahanan Valencia demi membuat gol cepat.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement