Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Bek Terbaik dalam Sejarah Madrid, Nomor 2 Paling Lama Berkarier di Madrid

Rivan Nasri Rachman , Jurnalis-Jum'at, 30 November 2018 |12:01 WIB
5 Bek Terbaik dalam Sejarah Madrid, Nomor 2 Paling Lama Berkarier di Madrid
Fernando Hierro saat masih membela Madrid. (Foto: Sportskeeda)
A
A
A

3. Roberto Carlos (1996-2007)


Carlos adalah bek kiri terbaik yang pernah dimiliki Madrid. Pemain berpaspor Brasil itu memiliki segalanya untuk bisa menjadi yang terhebat pada jamannya masih membela Madrid. Seperti tendangan kaki kiri yang kuat nan akurat, pergerakan lari yang sangat lincah serta cepat, dan yang terpenting handal dalam menjaga lini pertahanan Madrid.

Tak hanya pandai dalam bertahan. Dengan tendangan kaki kirinya yang luar biasa, Carlos terkadang mampu menebar ancaman kepada lini pertahanan lawan. Bahkan ia kerap kali mencetak gol dari tendangan bebas dengan jenis sepakannya yang unik, yakni lesatan pisang.

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement