Kekalahan ini dinilai wajar karena Timnas Putri Indonesia tidak full team. Selain itu, Akira Higashiyama juga belum duduk di kursi pelatih Timnas Putri Indonesia saat itu.
Karena itu, menarik menanti gebrakan Timnas Putri Indonesia di SEA Games 2025. Sanggupkah Timnas Putri Indonesia mencetak sejarah dengan mengemas medali pertama sepanjang sejarah tampil di SEA Games?
Berikut link live streaming Timnas Putri Indonesia vs Thailand di SEA Games 2025:
https://www.rctiplus.com/videoplus/livetv?channel=1020
(Ramdani Bur)