5 Fakta Kemenangan Timnas Indonesia 1-0 atas China di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Nomor 4 Akhiri Penantian 59 Tahun

Wikanto Arungbudoyo, Jurnalis
Kamis 05 Juni 2025 23:17 WIB
Berikut lima fakta kemenangan Timnas Indonesia 1-0 atas Timnas China (Foto: Okezone/Isra Triansyah)
Share :

5. Selalu Menang dengan Cleansheet

Susunan pemain Timnas Indonesia vs Timnas China (Foto: Okezone/Aldhi Chandra Setiawan)

Fakta menarik lain tersaji hingga matchday 9. Timnas Indonesia selalu meraih kemenangan dengan cleansheet atas lawannya di putaran tiga!

Indonesia mengalahkan Arab Saudi 2-0, Bahrain 1-0, dan China 1-0. Catatan ini sungguh positif buat Tim Merah Putih.

Itulah lima kemenangan Timnas Indonesia 1-0 atas Timnas China di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Masih ada satu laga lain yakni melawan Timnas Jepang di Suita pada 10 Juni 2025.

(Wikanto Arungbudoyo)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya