Waspada Timnas Indonesia, Timnas Australia Pede Banget meski Pemain Kuncinya Cedera

Cikal Bintang, Jurnalis
Jum'at 14 Maret 2025 22:11 WIB
Pelatih Timnas Australia Tony Popovic tetap percaya diri dengan skuadnya jelang hadapi Timnas Indonesia (Foto: Football Australia)
Share :

“Itu adalah pertandingan yang sangat penting dan harus dimenangkan, di mana kami harus meraih hasil, dan para pemain menangani tekanan itu dengan sangat baik,” imbuh pria berpaspor Australia itu.

3. Positif

Susunan pemain Timnas Australia (Foto: AFC)

Popovic menegaskan timnya dalam kondisi positif menjelang pertandingan tersebut. Ia menegaskan, Australia siap menerima tantangan untuk meraup enam poin meski tanpa pemain kunci mereka.

"Kami harus menerima tantangan itu dan menyelesaikan pekerjaan,” pungkasnya.

(Wikanto Arungbudoyo)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya