Thom Haye Klaim Punya 2 Kelebihan yang Berguna untuk Timnas Indonesia

Cikal Bintang, Jurnalis
Jum'at 14 Februari 2025 04:43 WIB
Thom Haye mengklaim punya dua kelebihan yang berguna untuk Timnas Indonesia (Foto: Instagram/@thomhaye)
Share :

"Saya cukup percaya diri mengatakan itu (memanfaatkan bola mati) juga salah satu keunggulan saya sejak awal," tambah pria berusia 30 tahun itu.

3. Timnas Indonesia

Klaim Haye tentu diharapkan bisa bermanfaat bagi Timnas Indonesia. Apalagi, Tim Merah Putih akan menjalani empat pertandingan krusial di Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. 

Timnas Indonesia akan bersua dengan Australia (20 Maret), Bahrain (25 Maret), China (5 Juni), dan Jepang (10 Juni 2025). Anak asuh Patrick Kluivert masih mempunyai kans lolos Piala Dunia 2026 dengan menjadi dua tim teratas, atau lewat putaran keempat. 

(Wikanto Arungbudoyo)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya