Sindiran Menohok Media Vietnam Sebut Timnas Indonesia sebagai Rajanya Kartu Merah di Piala AFF 2024

Cahyo Yulianto, Jurnalis
Kamis 26 Desember 2024 12:58 WIB
Pemain Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan. (Foto: Instagram/marselinoferdinan10)
Share :

Jumlah tersebut lebih kecil dari jumlah pelanggaran Filipina yang mencapai 54 pelanggaran. The Azkals bahkan menjadi tim yang paling banyak meraih kartu kuning dengan total 10 kartu.

Terlepas dari hal itu, ajang Piala AFF 2024 dapat dibilang menjadi kegagalan bagi Timas Indonesia. Sebab, di ajang ini anak asuh Shin Tae-yong tidak mampu bersaing dan lolos dari Grup B.

Skuad garuda hanya mampu mengumpulkan 4 poin dari 4 laga yang dijalan. Poin tersebut diraih dari kemenangan susah payah atas Myanmar, hasil imbang tak terduga atas Kamboja, serta kekalahan tipis nan menyakitkan dari Vietnam dan Filipina.

Dengan hal ini, Timnas Indonesia harus puas menjadi penonton untuk babak semifinal dan final Piala AFF 2024.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya