Timnas Indonesia disinyalir akan menjadi bulan-bulanan saat bersua Vietnam yang diperkuat para pemain terbaiknya. Namun, seperti yang sudah-sudah, apa pun bisa terjadi di sepakbola.
(Peran Asnawi Mangkualam sebagai pemain senior dibutuhkan Timnas Indonesia. (Foto: PSSI)
Ada potensi Timnas Indonesia mengejutkan Vietnam. Pemain-pemain yang Kenyang pengalaman di tim nasional senior seperti Asnawi Mangkualam, Pratama Arhan dan Rafael Struick diharapkan bisa meningkatkan mentalitas tim.
(Ramdani Bur)