Bersanding dengan Cristiano Ronaldo, Mantan Penyerang Timnas Indonesia Beto Goncalves Masuk Daftar 20 Besar Pencetak Gol Terbanyak di Dunia!

Ramdani Bur, Jurnalis
Senin 07 Oktober 2024 09:06 WIB
Beto Goncalves masuk daftar 20 besar pencetak gol terbanyak di dunia yang masih aktif. (Foto: Instagram/@betogoncalves9)
Share :

Loncat ke posisi 22 ada Beto Goncalves dengan 346 gol. Di daftar 20 besar, Beto Goncalves menjadi satu-satunya pemain asal Asia Tenggara yang menembus daftar ini.

(Beto Goncalves menempati peringkat 22 dunia sebagai pemain aktif dengan gol terbanyak. (Foto: X/@carasaki10)

Pesaing terdekat Beto Goncalves adalah penyerang Timnas Thailand, Teerasil Dangda. Penyerang 36 tahun ini mengemas 293 gol dan menempati peringkat 44 dunia.

Satu yang pasti, apa yang dicatat Beto Goncalves masuk kategori luar biasa. Ia sanggup mengangkat derajat sepakbola Indonesia bersanding dengan pemain-pemain dari negara top dunia.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya