Kualifikasi Piala Dunia 2026: Dampingi Roberto Mancini, Yaya Toure Tegaskan Arab Saudi Siap Hadapi Timnas Indonesia

Cikal Bintang, Jurnalis
Kamis 05 September 2024 03:05 WIB
Arab Saudi akan menjadi lawan pertama Timnas Indonesia di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia (Foto: Instagram/Saudint)
Share :

Tidak hanya Yaya Toure, Mancini juga mempunyai beberapa asisten pelatih kawakan seperti Attilio Lombardo dan Antonio Gagliardi. Lombardo merupakan mantan pemain Sampdoria, sedangkan Gagliardi pernah asisten pelatih Timnas Italia.

Sama dengan Arab Saudi, Timnas Indonesia juga terus mematangkan persiapan menjelang laga mendatang. Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong mengatakan fokusnya saat ini adalah meningkatkan performa pemain.

“Paling penting performa pemain, apakah meningkat atau tidak. Itu yang jadi perhatian utama saya saat ini,” ujar Shin dikutip dari laman resmi PSSI, Rabu (4/9/2024).

(Admiraldy Eka Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya