5 Pemain Keturunan Tambahan yang Wajib Didatangkan Timnas Indonesia sebelum Babak Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Dimulai, Nomor 1 Incaran Lama!

Wikanto Arungbudoyo, Jurnalis
Sabtu 15 Juni 2024 19:07 WIB
Kevin Diks merupakan salah satu pemain keturunan tambahan yang wajib didatangkan oleh Timnas Indonesia (Foto: Instagram/@kevindiks2)
Share :

1. Mees Hilgers

Pemain FC Twente Enschede ini merupakan incaran lama untuk dinaturalisasi. Sayangnya, pandemi Covid-19 membuat Hilgers gagal diberikan status WNI.

Beruntung, pemain berusia 23 tahun itu tak kunjung dipanggil Timnas Belanda. Alhasil, peluang untuk menaturalisasi Hilgers, yang memiliki darah Indonesia langsung dari sang ibu, lebih besar!

Itu tadi lima pemain keturunan tambahan yang wajib didatangkan Timnas Indonesia sebelum babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia dimulai. Semoga ada kabar baik dalam waktu dekat.

(Wikanto Arungbudoyo)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya