Karena alasan itulah banyak pemain bintang Timnas Inggris tak terlihat di sesi latihan Timnas Inggris yang digelar di Markas Rockliffe Park di Middlesbrough pada Minggu 2 Juni 2024 kemarin. Saat melawan Bosnia pun pada akhirnya Southgate tak bisa menurunkan kekuatan terbaiknya.
Tentu diharapkan pada laga uji coba kedua melawan Islandia pada 8 juni 2024 skuad Inggris bisa semakin lengkap. Sebab itu akan menjadi momen laga uji coba terakhir sebelum tampil di Piala Eropa 2024.
Pada Euro 2024, Timnas Inggris tergabung di Grup C. Mereka di Grup C bersaing dengan Slovenia, Denmark, dan Serbia.
(Rivan Nasri Rachman)