Shin Tae-yong Temukan Penyerang Ganas untuk Timnas Indonesia di Liga Belanda?

Admiraldy Eka Saputra, Jurnalis
Senin 11 Maret 2024 05:46 WIB
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong (Foto: PSSI)
Share :

Kembali ke Shin Tae-yong, selain memantau para pemain Timnas Indonesia yang berkarier di Eropa, pelatih 53 tahun itu sebenarnya juga memiliki misi lain. Pasalnya, ia juga mencari pemain keturunan lainnya untuk memperkuat skuad Garuda.

 BACA JUGA:

Tak heran kalau rumor mengenai bergabungnya Jens Raven ke Timnas Indonesia ramai dibicarakan netizen Tanah Air. Tidak bisa dipungkiri, meski sudah diperkuat sejumlah pemain keturunan, saat ini Skuad Garuda masih membutuhkan sosok striker tajam untuk menambah daya gedor di lini serang mereka.

(Admiraldy Eka Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya