Statistik Apik Gelandang Timnas Indonesia Ivar Jenner, saat Bawa Jong Utrecht Menang 4-2 atas SC Cambuur di Liga 2 Belanda 2023-2024

Cikal Bintang, Jurnalis
Sabtu 17 Februari 2024 09:35 WIB
Ivar Jenner kala membela Timnas Indonesia. (Foto: Instagram/@ivarjnr)
Share :

STATISTIK apik gelandang Timnas Indonesia, Ivar Jenner, saat bawa timnya, Jong Utrecht menang 4-2 atas SC Cambuur di Liga 2 Belanda 2023-2024 menarik diulas. Ivar mempunyai statistik cukup baik dalam pertandingan tersebut.

Ya, Jong Utrecht berhasil mengalahkan SC Cambuur dalam lanjutan pekan ke-26 Liga 2 Belanda 2023-2024. Pertandingan itu berlangsung di Cambuur Stadion, Leeuwarden, Belanda pada Sabtu (17/2/2024) dini hari WIB.

Empat gol untuk Jong FC Utrecht dicatatkan oleh Jesse van de Har (45’, 56’), Adrian Blake (50’), dan Lynden Edhart (85’). Sementara itu, SC Cambuur yang sempat unggul membukukan dua gol via Jeremy van Mullem (32’), dan Milan Smit (84’).

Dalam pertandingan tersebut, Ivar bermain selama 88 menit sebelum digantikan Neal Viereck. Sofascore memberikan nilai 6,6 untuk penampilan gelandang Timnas Indonesia tersebut. Rendah, namun Ivar Jenner tetap memberikan dampak.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya