Indra Sjafri Tetapkan Syarat Ini, Peluang Chow Yun Damanik Bela Timnas Indonesia U-20 Menipis!

Andika Rachmansyah, Jurnalis
Sabtu 10 Februari 2024 13:46 WIB
Chow Yun Damanik punya peluang tipis membela Timnas Indonesia U-20 (Foto: PSSI)
Share :

“Mungkin bapak atau ibunya Indonesia, tapi sudah berpaspor Indonesia kami akan berikan kesempatan seluas-luasnya untuk mereka,” sambung pria berusia 61 tahun itu.

Indra tidak menutup kemungkinan akan melakukan naturalisasi untuk seorang pemain seperti Chow Yun Damanik. Namun hal itu akan dilakukan jika sang pemain benar-benar dirasa punya kualitas tinggi dan punya komitmen untuk membela Timnas Indonesia.

"Bagi yang berpaspor negara lain, tunggu. Kalaupun itu saya naturalisasi itu dia benar-benar istimewa dan keinginan sendiri,” papar Indra.

(Wikanto Arungbudoyo)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya