Piala Dunia U-17 2023: Marselino Ferdinan dan Ronaldo Kwateh Beri Motivasi untuk Timnas Indonesia U-17

Andri Bagus Syaeful , Jurnalis
Minggu 17 September 2023 18:08 WIB
Ronaldo Kwateh dan Marselino Ferdinan (Foto: Instagram)
Share :

"Kami harus saling respect terhadap seluruh pemain maupun pelatih, dan ofisial agar jadi tim yang lebih kuat lagi," tambahnya.

Timnas Indonesia U-17 direncanakan hari ini, Minggu (17/9/2023) akan menuju ke Jerman untuk TC lanjutan selama satu bulan. TC itu bertujuan agar tim asuhan Bima Sakti tersebut makin siap menyambut Piala Dunia U-17 2023.

Skuad Garuda Asia -julukan Timnas Indonesia U-17- tergabung di Grup A bersama Panama, Maroko, dan Ekuador. Laga fase Grup A mulai berlangsung pada 10 November 2023 di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya.

(Admiraldy Eka Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya